Ibu Suci Aprilliani Dapatkan Amanah Baru Selaku Kepala Galeri Investasi Syariah BEI FPEB Perdana

Prodi Ilmu Ekonomi dan Keuangan Islam FPEB UPI mengucapkan
Barakallah Fiik
Selamat dan Berkah,
Suci Aprilliani Utami, S.Pd., M.E.Sy. (Dosen Prodi IEKI) atas amanah barunya selaku Kepala Galeri Investasi Syariah (GIS) Bursa Efek Indonesia, FPEB – UPI.
Semoga dapat menjalankan amanah dengan baik. Aamiin ya Rabbal Alamin.